Mengganti Tampilan Proses di Photoshop


Untuk Mengganti Tampilan, Software yang dibutuhkan Antara Lain:
- Restorator (Cari di google banyak)
- Photoshop pastinya (disini saya menggunakan CS4)

1. buka restorator, lalu di restorator klik file > Open, cari di C:\Program Files\Adobe\Adobe Photoshop CS4 > Pilih PSArt.dll >> Open


Setelah terbuka, di resource tree cari yang namanya SPLASHBACKGROUND.PNG


bila sudah, silahkan sediakan Gambar seukuran 624x354 .PNG untuk mengganti tampilannya (usahakan agak gelap soalnya biar tulisannya terlihat jelas)

kalo sudah silahkan Klik kanan di SPLASHBACKGROUND.PNG tadi kemudian pilih Assign... >> Assign to >> dan pilih gambar yang sudah disiapkan tadi



bila sudah, dan dianggap pas, silahkan di save dan di close Restorator nya. 

Bila pas di test di Photoshop ternyata jelek dan ingin mengganti ke original, file nya ada di PSArt Backup.dll


Selesai dan bisa dilihat hasilnya.



0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger